Rabu, 16 Februari 2011

Cahaya Hatiku

Anakku, kau adalah Titipan Ilahi
yang sangat tak terkira Nilainya

Kau adalah jiwa terang
yang memberi cahaya
dalam langkah hidupku

Kau adalah lukisan terindah
dipandangan mata hatiku

Kau adalah permata
yang menghiasi setiap belahan jiwaku

Kalian adalah Nyanyian riang
yang menggembirakan relungku
Meriahkan setiap sudut-sudut hariku dengan kebahagiaan panjang

Sayang,,,,,,,
Kukan selalu persembahkan untaian cinta
tuk temanimu arungi hidup dan Citamu

I Love you my children...... 


eWie - 16 Februari 2011 

0 komentar:

Posting Komentar